Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 - GT-I9500

Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 - Kini sudah hadir di indonesia ponsel pintar berbasis Android yang performannya yang sudah tidak di ragukan lagi .

Samsung memang vendor yang telah meluncurkan banyak ide untuk ponsel pintar berbasis Android. Dan kali ini Samsung telah meluncurkan produk terbarunya yaitu Samsung Galaxy S4.

Sperti yang saya katakan tadi di atas Ponsel pintar dari samsung ini yaitu Samsung Galaxy S4, Sudah bisa di beli di negara indonesia , Maka dari itu pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tentang informasi Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4.


Untuk harga Samsung Galaxy S4 dengan seri GT-I9500 ini di patok dengan harga 599 Euro atau sekitar Rp. 7,5 juta. Memang sedikit mahal , namun untuk performanya sangatlah luar biasa. Dan berikut ini adalah Spesifikasi Samsung Galaxy S4 seri GT-I9500.

Spesifikasi Samsung Galaxy S4 :
  • Jaringan: 2G (GSM 850 / 900 / 1800 / 1900), 3G (HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100), 4G (LTE)
  • Dimensi: 136,6 x 69,8 x 7,9 mm
  • Berat: 130 gram
  • Layar: 4,99 inci, 1080 x 1920 pixel, Super AMOLED, 16M warna, ~441 ppi pixel density,
  • Multitouch, Corning Gorilla Glass 3, TouchWiz UI
  • Prosesor: Octa-Core 1.6 GHz Cortex-A15, Quad-Core 1.2 GHz Cortex-A7 (untuk pasaran lain)
  • GPU: PowerVR SGX 544MP3
  • Chipset: Exynos 5 Octa 5410
  • Operating system: Android 4.2.2 Jelly Bean
  • Kamera belakang: 13MP (4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash, ual Shot, Simultaneous
  • HD video and image recording, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, image
  • stabilization, HDR, video 1080p@30fps
  • Kamera depan: 2MP (video 1080p@30fps)
  • Internal storage: 16/32/64GB
  • RAM: 2GB
  • GPRS/EDGE/NFC: ada
  • Infrared: ada
  • Bluetooth: v4.0 with A2DP, EDR, LE
  • USB: microUSB v2.0 (MHL), USB On-the-go, USB Host
  • Memory Card slot: microSD ~64GB
  • Kecepatan dan koneksitas data: HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps
  • UL, 100 Mbps DL
  • WLAN: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, DLNA, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot
  • Fitur lain: Radio TBD, TV-out (via MHL A/V link), Dropbox (50 GB storage), GPS (A-GPS
  • support and GLONASS), Java MIDP emulator, Smart Stay eye tracking, S Travel (Trip
  • Advisor), S Voiceâ„¢ Drive, S Health, Samsung Adapt Display, Samsung Adapt SoundAuto
  • adjust touch sensitivity (Glove friendly)dan lain-lain
  • Baterai: Li-Ion 2600 mAh

Nah itulah tadi informasi seputar Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 seri GT-I9500

0 komentar:

 
© Copyright web.edikomputer.com™ 2013 - 2014 - All rights reserved.

Design by : edikomputer template editchil v.1.1